issue etik yang terjadi diantara bidan


Dimensi Kode Etik
a.Anggota profesi & klien/pasien b.Anggota profesi & system Kesehatanc.Anggota profesi & profesi Kesehatand.Sesama anggota profesiKode etik kebidanan suatu pernyataan komprehensif profesi yangmemberikan tuntunan bagi bidan untuk melaksanakan praktek kebidanan baik yang berhubungan dengan klien/pasien, keluarga, masyarakat, teman sejawat, profesi & dirinya sendiri.
Prinsip Kode Etik
a.Menghargai otonomi b.Melakukan tindakan yang benar c.Mencegah tindakan yang dapat merugikand.Memperlakukan manusia secara adile.Menjelaskan dengan benar f.Menepati janji yang telah disepakatig.Menjaga kerahasiaan2.Standar PelayananStandar pelayanan juga sangat penting untuk menentukan apakahseseorang telah melanggar kewajibannya dalam menjalankan tugasnya.Misalnya :Seorang bidan melakukan pertolongan persalinan dengan ekstraksivacuum pada bayi dengan presentasi kepada yang masih tinggi di sebuahRB yang masih termasuk wilayah DKI. Dalam kasus ini Bidan tersebutmelanggar tugasnya karena hal ini sudah diatur dalam Permenkes No. 572dimana dalam salah satu butir peraturannya mengatakan bahwa bidan

hanya diperbolehkan melakukan ekstraksi vacuum pada posisi kepalasudah didasar panggul dan tidak memungkinkan melakukan rujukan.Banyak sekali dimensi etika yang berhubungan dengan keputusan dalam pelayanan kebidanan.Misal :Prinsip pengkajian berdasarkan aturan dan moral, artinya setiapkeputusan yang diambil harus berdasarkan peraturan yang berlaku.Sehingga dalam pengambilan keputusan kita perlu menguraikan perbedaan konsekuensi untuk melihat validasi peraturan tidak menjadispesifik.
H.Solusi PenyelesaianPengambilan Keputusan Yang Etis
1.Ciri keputusan yang etisa.Mempunyai pertimbangan tentang apa yang benar dan apa yangsalah b.Sering menyangkut pilihan yang sukar c.Tidak Mungkin dielakand.Dipengaruhi oleh norma-norma, situasi, iman tabiat danlingkungan sosial2.Situasia.Mengapa kita perlu mengerti situasi ?

Untuk menerapkan norma-norma terhadap situasi

Untuk melakukan perbuatan yang tepat dan berguna

Untuk mengetahui masalah-masalah yang perludiperhatikan

b.Kesulitan-kesulitan dalam mengerti situasi

Kerumitan situasi dan keterbatasn pengetahuan kita

Pengertian kita terhadap situasi sering dipengaruhi olehkepentingan, prasangka dan faktor-faktor subyektif yang lainc.Bagaimana kita memperbaiki Pengertian kita tentang situasi ?

Melakukan penyelidikan yang memadai

Menggunakan sarana ilmiah dan keterangan para ahli

Memperluas pandangan tentang situasi

Kepekaan terhadap pekerjaan

Kepekaan terhadap kebutuhan orang lain3.MoralMoral adalah keyakinan individu bahwa sesuatu adalah mutlak baik, atau buruk walaupun situasi berbed